Rossi Menolak Bergantung ke Pembalap Lain

Rossi Menolak Bergantung ke Pembalap Lain



Pembalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi, sadar peluangnya meraih juara MotoGP 2015 sangat tipis usai bandingnya ditolak Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAS). Karena itu, Rossi pun mengaku siap berjuang sendiri demi hasil terbaik dan bukan mengharap rivalnya mengalami kesialan.
Rossi enggan bergantung ke pembalap lain agar membantunya saat membalap di Sirkuit Ricardo Tormo, Minggu 8 November 2015. Menurut juara dunia tujuh kali itu, hanya ada satu orang yang bisa diharapkannya kali ini, yaitu dirinya sendiri.

“Saya tidak tahu (apakah akan ada pembalap yang membantunya). Semua orang akan keluar membalap untuk dirinya sendiri,” kata Rossi dalam wawancaranya dengan La Gazzetta dello Sport, Jumat (6/11/2015).

“Segala hal hanya bergantung pada saya sekarang, seberapa cepat saya dan bagaimana saya sebisa mungkin meningkatkan posisi,” sambungnya.
Pembalap berjuluk The Doctor itu bertekad memberikan usaha terbaik dan segalanya yang dimiliki saat tampil di seri terakhir musim ini. Penting baginya untuk terus menjaga konsentrasi dengan baik dan melupakan situasi panas yang terjadi belakangan ini.


Rossi finis di posisi lima kala menjalani sesi latihan bebas pertama GP Valencia, Jumat (6/11/2015) sore WIB. Pembalap berpaspor Italia itu tertinggal 0.415 detik dari pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, yang finis di posisi terdepan.

Mau Miniatur MotoGP Keren? Klik disini

motogp,auto insurance, auto insurance quotes, auto insurance companies, auto insurance florida, auto insurance quotes online, auto insurance america, auto insurance comparison, auto insurance reviews, auto insurance calculator, auto insurance score, auto insurance quotes, auto insurance companies, auto insurance florida, auto insurance quotes online, auto insurance america, auto insurance comparison, auto insurance reviews, auto insurance calculator, auto insurance score, auto insurance ratings, car insurance, compare car insurance, car insurance quote, low cost car insurance, buy car insurance, compare car insurance

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Rossi Menolak Bergantung ke Pembalap Lain"

Post a Comment