Perjuangan Keras Iannone untuk Raih Podium

Perjuangan Keras Iannone untuk Raih Podium

AUSTIN – Pembalap Ducati, Andrea Iannone, akhirnya bisa meraih podium pertamanya musim ini di GP Amerika Serikat, Senin dini hari tadi WIB. Iannone mengaku membutuhkan perjuangan yang keras untuk meraih hasil tersebut.
Iannone mengungkapkan, tidak mudah baginya meraih tempat podium ketiga di akhir balapan. Menurut pembalap berusia 26 tahun itu, ia kerap mengalami senggolan dengan beberapa rider yang membuatnya harus ekstra hati-hati di lintasan balap agar tidak terjatuh.
Wajar mengapa The Maniac Joe berusaha keras untuk tidak terjatuh. Pasalnya sebelum balapan di Circuit of the Americas ini, ia belum memiliki poin satu pun lantaran selalu terjatuh di dua seri awal. Karena itu, ia pun tidak mau kembali menyelesaikan balapan tanpa hasil apa pun.
“Situasinya sangat sulit, apalagi saya memulai balapan dari baris ketiga. Di tikungan pertama, saya sempat bersenggolan dengan Dani (Pedrosa). Di tikungan kedua saya merasakannya dengan Aleix Espargaro,” ungkap Iannone, seperti dimuat Crash, Senin (11/4/2016).
“Jadi, sejak awal balapan hari ini memang sulit. Saya mencoba keras untuk tetap aman. Meski demikian, pada akhirnya ini adalah momen yang baik bagi saya,” sambung pembalap berkebangsaan Italia itu.

Mau Miniatur MotoGP Keren? Klik disini

motogp,auto insurance, auto insurance quotes, auto insurance companies, auto insurance florida, auto insurance quotes online, auto insurance america, auto insurance comparison, auto insurance reviews, auto insurance calculator, auto insurance score, auto insurance quotes, auto insurance companies, auto insurance florida, auto insurance quotes online, auto insurance america, auto insurance comparison, auto insurance reviews, auto insurance calculator, auto insurance score, auto insurance ratings, car insurance, compare car insurance, car insurance quote, low cost car insurance, buy car insurance, compare car insurance

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Perjuangan Keras Iannone untuk Raih Podium"

Post a Comment