Kontrak Tujuh Jagoan MotoGP Berakhir Musim Depan

Kontrak Tujuh Jagoan MotoGP Berakhir Musim Depan



BOLOGNA - Geliat tim balap MotoGP untuk mempertahankan diri di jalur kompetitif dipastikan semakin terasa di musim depan. Pasalnya, tujuh pembalap elit dilaporkan akan habis kontrak pada musim 2016.

GPOne melaporkan, tujuh pembalap tersebut berasal dari empat tim berbeda yang selama ini menguasai podium. Mereka adalah duo Movistar Yamaha;  Jorge Lorenzo, Valentino Rossi, Repsol Honda; Marc Marquez, Dani Pedrosa, Ducati; Andrea Dovizioso dan Andrea Iannone dan pembalap Suzuki Maverick Viñales.

Spekulasi tentang masa depan tujuh pembalap tersebut terus berkembang. Ducati misalnya, dilaporkan akan menggaet juara dunia 2015 Jorge Lorenzo, sementara Valentino Rossi dikabarkan akan pensiun pada musim 2017.

Adapun, menurut laporan yang sama, pembalap Ducati Andrea Iannone akan digoda untuk hengkang ke kubu Yamaha atau Honda. Potensi besar yang dimiliki Iannone digadang sejalan dengan ambisi dua tim tersebut merajut rekor positif dalam sejarah grand prix sepeda motor.

"Musim 2017 akan dimulai awal Januari, tetapi pandangan saya sudah pindah ke masa depan. Bukan karena kami tidak mendapatkan tanda tangan pembalap, tetapi untuk mendapatkan kepastian di MotoGP sangat sulit," kata manajer pribadi Dovizioso,  Simone Battistella, dikutip GP One, Kamis (10/12/2015) 

Mau Miniatur MotoGP Keren? Klik disini

motogp,auto insurance, auto insurance quotes, auto insurance companies, auto insurance florida, auto insurance quotes online, auto insurance america, auto insurance comparison, auto insurance reviews, auto insurance calculator, auto insurance score, auto insurance quotes, auto insurance companies, auto insurance florida, auto insurance quotes online, auto insurance america, auto insurance comparison, auto insurance reviews, auto insurance calculator, auto insurance score, auto insurance ratings, car insurance, compare car insurance, car insurance quote, low cost car insurance, buy car insurance, compare car insurance

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Kontrak Tujuh Jagoan MotoGP Berakhir Musim Depan"

Post a Comment